Klub baca di Riwanua ini adalah ruang untuk bertemu dan mempercakapkan hasil bacaan terhadap beragam literatur tentang Indonesia dan dunia, baik fiksi maupun non-fiksi. Klub Baca ini bertemu dua minggu sekali untuk berbagi pengalaman membaca buku-buku yang telah ditentukan. Hasil pertemuan dirangkum dalam bentuk panenan (harvesting) untuk merekam nuansa dan kesan yang tercipta sepanjang berlangsungnya proses diskusi.

In english, Pasang Surut means ebbing tide. This Reading Club meets once every two weeks to share experiences reading selected books about Indonesia and the world, both fiction and non-fiction. The results of the meeting are summarised in the form of harvesting to record the comments, the nuances and the impressions appear throughout the discussion process.

Pasang Surut: Edisi Khusus Vol. III – Sebelum Hancur Lebur – Martin Suryajaya

Bersama:Martin Suryajaya (penulis dan pengajar)Nurul Muthmainnah (pegiat Riwanua)Harry Isra M. (pegiat Riwanua) Sabtu, 13 Juli 202416:00 WITA – selesai LURING di RiwanuaKompleks Perumahan Dosen Unhas, Tamalanrea, Blok H14Makassar, Sulawesi Selatan Pasang Surut adalah salah satu wahana percakapan tentang buku di Riwanua yang terjadi sekali dalam dua minggu sejak 2023 dan membahas beragam literatur tentang Indonesia…

Selanjutnya

Pasang Surut: Edisi Khusus Vol. II – Perang Suara: Bahasa dan Politik Pergerakan, Hilmar Farid

Bersama:Hilmar Farid (sejarawan)Besse Puspita Syarif (pegiat Riwanua)Fathul Karimul Khair (pegiat Riwanua) Jumat, 26 Januari 202414:00 WITA – selesai di RiwanuaKompleks Perumahan Dosen Unhas, Tamalanrea, Blok H14Makassar, Sulawesi Selatan Pasang Surut adalah salah satu wahana percakapan di Riwanua yang terjadi sekali dalam dua minggu dan membahas beragam literatur tentang Indonesia dan dunia, baik fiksi maupun non-fiksi.…

Selanjutnya

Pasang Surut: Edisi Khusus Vol. I – Understanding the Palestinian-Israeli Conflict – A Primer, Phyllis Bennis

Pasang Surut #8 (Edisi Khusus): Understanding the Palestinian-Israeli Conflict – A Primer, Phyllis Bennis Tongkrongan kali ini barangkali tongkrongan paling emosional sepanjang seri Pasang Surut. Sebabnya, karena buku yang dibicarakan tidak lain dan tidak bukan berjudul ‘Understanding the Palestinian-Israeli Conflict: a Primer’ karya Phyllis Bennis. Fakta bahwa buku ini ditulis oleh seorang kulit putih membuat…

Selanjutnya

Pasang Surut #7: Gadis Kretek, Ratih Kumala

Pasang Surut #7: Gadis Kretek di Antara Dua Wahana Pasang Surut kali itu kami adakan malam hari. Dan oleh suatu kesepakatan, maka mulai vol. 7, Pasang Surut akan selalu diselenggarakan malam hari. Lulu dan Zaki butuh waktu dari Gowa ke Riwanua karena jarak yang lumayan jauh dan kemacetan yang kerap terjadi di sore hari. Pasang…

Selanjutnya

Pasang Surut #6: Kejatuhan dan Hati, S. Rukiah

Pasang Surut #6: Kejatuhan dan Hati, S. Rukiah Novel ini pertama kali diterbitkan pada tahun 1950. Sebuah novel lama. Lalu pada tahun 2011 diterbitkan lagi dalam Bahasa Inggris oleh Yayasan Lontar dengan judul ‘The Fall and the Heart”. Tahun 2017, Ultimus menerbitkan kembali versi Bahasa Indonesia dengan ejaan yang telah disempurnakan. Namun, semua peserta Pasang…

Selanjutnya

Pasang Surut #4: Dawuk – Kisah Kelabu dari Rumbuk Randu,  Mahfud Ikhwan

Pasang-Surut #4: Antara Teknik Penceritaan dan Kemasukakalan Karya Pasang Surut telah di volume keempatnya! Pada pertemuan yang membahas Dawuk: Kisah Kelabu dari Rumbuk Randu kepunyaan Mahfud Ikhwan ini, saya masih terlambat datang. Perjalanan ke Riwanua terasa begitu jauh, macet di sore hari begitu membuat risau. Sepertinya, banyak hal yang saya lewatkan karena keterlambatan. Jika melihat…

Selanjutnya

Pasang Surut #3: Keberangkatan, N.H. Dini

Ketika semua pergi, apa yang membuatmu memutuskan tinggal? Barangkali itulah persoalan pokok yang dibicarakan dalam buku N.H Dini berjudul ‘Keberangkatan’. Kami harus menunggu beberapa waktu untuk membaca buku ini. Beberapa toko yang menjual buku ini secara online memasang harga setinggi langit. Beruntung Kak Andan memiliki satu eksampelar di Riwanua Jakarta. Ketika buku itu tiba dari…

Selanjutnya

Pasang-Surut #2: Perburuan, Pramoedya Ananta Toer

Pasang-Surut #2: Begitu Detailnya Pramoedya Ananta Toer “Peristiwa besar yang menjadi latar cerita seringkali tidak akan kita rasakan sampai ia jadi hari lalu, karena kita sibuk mencari jalan keluar dari persoalan yang kita hadapi saat itu. Kita kerap lalai kalau kita juga merupakan bagian dari satu kisah yang sama, yang dengan sedikit kemauan barangkali kita…

Selanjutnya

Pasang Surut #1: Edisi Coba-Coba

Pasang Surut #1, Edisi Coba-Coba: Berkelana Bersama Santiago dalam The Alchemist, Paulo Coelho Tak usah gegap gempita, sunyi senyap pun jadi Bagai air yang pasang dan surut di lautan Tetap terjadi berulang walau tanpa pengawasan dan penonton Tepat sepekan lalu, 30 Agustus 2023, perjumpaan awal sebuah bookclub terjadi. Kami membahas Sang Alkemis karya Paulo Coelho…

Selanjutnya